RSUD dr. Sayidiman Magetan Gelar Penandatanganan Pakta Integritas Netralitas ASN

Rabu, 20 September 2023 Bertempat di Lapangan Apel RSUD dr. Sayidiman Magetan, Direktur beserta Direksi dan Staf RSUD dr. Sayidiman Magetan melaksanakan apel pagi dilanjutkan dengan Penandatanganan Pakta Integritas Netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) pada Pemilihan Umum (Pemilu), Pemilihan Legislatif (Pileg) dan Pemilihan Kepala Daerah …

REKREDENSIALING BPJS DI RSUD dr. SAYIDIMAN MAGETAN

Selasa, 19 September 2023, BPJS Kesehatan melakukan Kredensialing (Uji Kelayakan) di RSUD dr. Sayidiman Magetan. Kredensialing merupakan suatu kegiatan dari BPJS Kesehatan untuk melakukan kualifikasi Fasyankes dengan peninjauan dan penyimpanan data-data Fasyankes berkaitan dengan pelayanan profesinya yang mencakup lisensi, analisa pola praktek dan sertifikasi, serta …

PERESMIAN KLINIK PSIKIATRI & IRNA BRATASENA RSUD Dr. SAYIDIMAN MAGETAN

Bapak Bupati Dr. Drs. Suprawoto, S.H.,M.Si menandatangani prasasti disaksikan Wakil Bupati Hj. Nanik Endang Rusminiarti, M.Pd, Direktur RSUD dr. Sayidiman Magetan dr. Rochmad Santoso, Ketua DPRD Kabupaten Magetan H. Sujatno, S.E., M.M dan dokter spesialis Kesehatan Jiwa dr. Indra Dwiyanto Wibowo Sp. KJ, saat meresmikan …

×

Terima kasih telah menghubungi WhatsApp Center RSDS

Pesan akan di balas di jam kerja Senin-kamis jam 08.00-15.30 Jum’at jam 08.00-14.30

× Informasi & Layanan Pengaduan